Sensor suara KY-038 adalah salah satu komponen elektronik yang dirancang untuk mendeteksi suara di sekitarnya. Sensor ini sering digunakan dalam berbagai aplikasi, mulai dari proyek DIY hingga sistem otomatisasi rumah. Dengan kemampuannya untuk mengubah suara menjadi sinyal listrik, KY-038 sangat berguna dalam pengembangan sistem yang memerlukan deteksi suara.

Alat – alat yang digunakan :

  • Arduino Uno
  • Sensor Suara KY-038
  • Kabel Jumper

Rangkaian Pin :

  • AO (Sensor) => A0 Arduino Uno
  • VCC (Sensor) => VCC Arduino Uno
  • GND (Sensor) => GND Arduino Uno

Berikut Source Code Sederhana untuk Sensor Suara :

#include <Arduino.h>


int port_sensor_suara = A0;




void setup()
{
Serial.begin(9600);
pinMode(port_sensor_suara, INPUT);

}
void loop(){
int sensor_suara = analogRead(port_sensor_suara);
Serial.println("SUARA : " + (String)sensor_suara);


}


Jika Kalian Perlu Bantuan Atau Ingin Membuat Sebuah Project Yang Berhubungan Dengan Tutorial Ini Bisa Hubungi Kami Lewat Link Whatsapp Dibawah Ini :

@labrobotika

Terimakasih & Selamat Mencoba !!!

Mau Konsultasi & Diskusi ?